Cerita Kami
Berikut cerita singkat perjalanan kisah cinta kami
-
Pertama Bertemu
1 Juni 2025Abahnya menyarankan untuk mulai mencari calon yang baik secara agama dan akhlaknya. Abah menyebut satu nama yang menurut beliau cocok karena latar belakang dan keluarganya.
-
Ta'aruf
1 Agustus 2025Aku awalnya ragu, belum terlalu memikirkan pernikahan. Setelah istikharah dan ngobrol dengan abah, akupun mulai terbuka untuk mencoba proses ta’aruf.
-
Lamaran
1 November 2025Khitbah dilakukan secara sederhana antara keluarga inti. Disepakati bahwa proses tetap dijaga sampai akad.